Cara Membangun Usaha Melalui Webite atau Blog - Study Kasus
masnasih.com - Sekarang sudah jamannya modern kita bisa mendapatkan uang dari internet tanpa harus mengeluarkan modal yang banyak, salah satu contohnya adalah menggunakan website, jadi kita bisa menggunakan website sebagai media untuk menghasilkan uang dari internet.
Kalau kita tidak bisa menggunakan website, maka kita bisa menggunakan blog. Kita bisa menggunakan blog yang berbayar maupun yang gratis. Untuk blog yang berbayar, kita bisa menggunakan hosting sendiri yaitu menggunakan wordpress.org. Untuk blog yang gratis kita bisa menggunakan blogger.com, wordpress.com, dsb.
Jika anda tidak mempunyai tekad yang bulat maka anda akan cepat bosan dan meninggalkan harapan yang sudah anda Tentukan ketika ingin membangun usaha melalui internet.
Ada beberapa tahap yang bisa anda lakukan untuk mendapatkan penghasilan dari website.
Jika sudah mempunyai Gmail maka Buatlah blog melalui blogger.com caranya adalah masuk ke blogger.com kemudian pilih daftar disitu nanti akan disuruh memasukkan judul blog (atau nama blog), kemudian alamat blog (biasanya diakhiri dengan blogspot.com), dan memilih tema yang pas sesuai dengan keinginan anda, kemudian yang terakhir adalah klik tombol buat maka secara otomatis anda sudah membuat blog.
Untuk membuat artikel yang seo friendly itu dilakukan setelah membuat artikel yang baik dan benar serta disukai oleh banyak orang. Sebenarnya artikel yang selalu friendly itu yang disukai oleh pembaca atau user blog karena mesin telusur itu sebenarnya bertujuan untuk menyajikan konten-konten yang bermanfaat bagi penggunanya.
Selain itu juga harus ada poin-poin atau bab dan sub bab seperti penulisan pada artikel yang resmi atau karya ilmiah. Karena algoritma Google sudah didesain untuk menampilkan artikel yang paling berkualitas. Dengan adanya bab dan sub bab maka pengunjung atau pembaca akan mudah memahami apa yang sedang dibahas dalam artikel tersebut.
Tak sampai di situ, artikel kita juga harus original atau bukan copas. Dengan artikel yang original maka kita bisa bersaing di mesin telusur Google karena artikelnya dianggap unik alias bukan copas. Artikel yang copas itu dianggap tidak bermanfaat dan bisa menyebabkan pinalti dari mesin telusur Google.
Sebenarnya masih ada banyak lagi yang harus diperhatikan dalam membuat artikel tetapi yang terpenting dalam membuat artikel adalah yang informatif dan komunikatif serta bermanfaat bagi pembaca.
Dan juga yang paling penting adalah fitur fect As, yaitu ibaratnya memberitahukan Google bahwa kita punya artikel baru, yang kita gunakan adalah alamat postingan yang sudah kita publikasi di blog, jadi di copas aja url postingannya nanti dimasukkan ke situ dan dalam beberapa detik atau beberapa menit maka kalau kita sudah terindex di halaman Google.
Jika sudah diterima maka Anda bisa menampilkannya di blog dan jika ada yang mengklik iklan maka Anda akan mendapatkan penghasilan.
Jadi tahapan-tahapannya seperti itu, lebih jelasnya akan saya bahas di artikel selanjutnya yaitu tentang cara membuat blog yang baik dan yang benar.
Sekian dulu dari saya semoga bermanfaat Jika ada hal yang belum dimengerti silahkan tanyakan melalui kolom komentar di bawah ini terima kasih.
Demikian Cara Membangun Usaha Melalui Webite atau Blog - Study Kasus. Semoga bermanfaat.
Baca Artikel Blogging Lainnya.
Kalau kita tidak bisa menggunakan website, maka kita bisa menggunakan blog. Kita bisa menggunakan blog yang berbayar maupun yang gratis. Untuk blog yang berbayar, kita bisa menggunakan hosting sendiri yaitu menggunakan wordpress.org. Untuk blog yang gratis kita bisa menggunakan blogger.com, wordpress.com, dsb.
Cara Membangun Usaha Melalui Webite atau Blog - Study Kasus
Sebelum kita membangun usaha dari internet tentunya ada hal-hal yang perlu diperhatikan agar usaha kita dapat berjalan dengan lancar.Niat dan Tekad yang Bulat
Yang pertama adalah niat. Bulatkan niat anda untuk berbisnis. Mendapatkan uang dari internet sama dengan membangun bisnis. Dengan niat yang kuat maka anda akan dapat menghadapi berbagai macam rintangan dan tantangan. Anda harus tahu Ketika anda mau memulai usaha tentunya harus ada sesuatu yang dikorbankan. Anda harus memulainya dengan tekad yang bulat.Jika anda tidak mempunyai tekad yang bulat maka anda akan cepat bosan dan meninggalkan harapan yang sudah anda Tentukan ketika ingin membangun usaha melalui internet.
Mau Terus Mengupgrade Ilmu
Yang kedua adalah mau belajar. Dengan belajar yang sungguh-sungguh maka anda akan mendapatkan apa yang anda harapkan itu mendapatkan penghasilan dari internet. Jika anda ingin belajar internet atau mendapatkan penghasilan dari internet maka yang perlu anda pelajari adalah yang pertama ilmu tentang membuat blog, yang kedua ilmu tentang mengoptimasi blog, yang ketiga ilmu tentang cara mendapatkan peringkat tertinggi di mesin pencari Google.Menulis Artikel
Selain itu Anda juga harus bisa menulis ketika anda tidak punya modal sama sekali. Jadi anda harus mau belajar cara menulis artikel yang baik dan juga benar.Ada beberapa tahap yang bisa anda lakukan untuk mendapatkan penghasilan dari website.
Membuat Blog
Saya sendiri menggunakan blogger untuk mendapatkan penghasilan. Jadi pertama daftar dulu di blogger.com pastikan sudah mempunyai Gmail, jika belum mempunyai gmail maka Buatlah terlebih dahulu.Jika sudah mempunyai Gmail maka Buatlah blog melalui blogger.com caranya adalah masuk ke blogger.com kemudian pilih daftar disitu nanti akan disuruh memasukkan judul blog (atau nama blog), kemudian alamat blog (biasanya diakhiri dengan blogspot.com), dan memilih tema yang pas sesuai dengan keinginan anda, kemudian yang terakhir adalah klik tombol buat maka secara otomatis anda sudah membuat blog.
Mengatur Ulang Tampilan Blog
Setelah membuat blog selesai maka sebaiknya mengatur tampilan atau tema blog terlebih dahulu karena dengan mengatur tampilan blog, maka blog akan terlihat lebih elegan dan enak dipandang. Sebaiknya gunakan template yang premium dan Seo friendly karena ini akan berdampak pada website atau blog kita di mesin telusur Google. Selain itu, dengan tampilan blog yang elegan maka pengunjung juga betah lama-lama untuk membaca artikel yang ada di blog Anda.Membuat Konten yang Bermanfaat
Kemudian setelah mengatur tampilan maka kita membuat konten untuk di posting. Membuat artikel di blog juga tentunya ada ilmunya sendiri yaitu membuat artikel yang user friendly dan Seo friendly. Tapi Jangan dipikirkan dulu Bagaimana artikel yang user friendly dan seo friendly itu, sekarang fokuslah Dulu di pembuatan artikel yang informatif dan komunikatif serta disukai oleh pembaca.Untuk membuat artikel yang seo friendly itu dilakukan setelah membuat artikel yang baik dan benar serta disukai oleh banyak orang. Sebenarnya artikel yang selalu friendly itu yang disukai oleh pembaca atau user blog karena mesin telusur itu sebenarnya bertujuan untuk menyajikan konten-konten yang bermanfaat bagi penggunanya.
Poin-Poin Artikel SEO Friendly
Memang untuk membuat artikel yang Seo friendly itu ada beberapa hal yang perlu diperhatikan yaitu yang pertama adalah menaruh kata kunci di awal paragraf, yang kedua adalah membuat internal link atau link artikel lain yang berkaitan, kemudian juga harus ada external link atau link keluar yaitu sebagai referensi yang baik dari situs yang mempunyai authority yang tinggi misalnya adalah Wikipedia.Selain itu juga harus ada poin-poin atau bab dan sub bab seperti penulisan pada artikel yang resmi atau karya ilmiah. Karena algoritma Google sudah didesain untuk menampilkan artikel yang paling berkualitas. Dengan adanya bab dan sub bab maka pengunjung atau pembaca akan mudah memahami apa yang sedang dibahas dalam artikel tersebut.
Tak sampai di situ, artikel kita juga harus original atau bukan copas. Dengan artikel yang original maka kita bisa bersaing di mesin telusur Google karena artikelnya dianggap unik alias bukan copas. Artikel yang copas itu dianggap tidak bermanfaat dan bisa menyebabkan pinalti dari mesin telusur Google.
Sebenarnya masih ada banyak lagi yang harus diperhatikan dalam membuat artikel tetapi yang terpenting dalam membuat artikel adalah yang informatif dan komunikatif serta bermanfaat bagi pembaca.
Publikasi dan Submit ke Webmaster Google
Kemudian setelah membuat artikel dipublikasikan langsung diblog dan setelah itu daftarkan blog ke Webmaster Google untuk dapat di indeks di halaman pencarian Google. Dengan mendaftarkan blog ke Webmaster Google maka artikel akan terindex secara otomatis setelah memposting artikel.Fitur Webmaster
Dalam Webmaster Google ada beberapa fitur yang bisa kita gunakan yaitu fitur add url untuk menambah blog ke Webmaster sehingga kita bisa melihat performa blog di mesin telusur Google Ketika kita melihat sebuah kesalahan maka bisa langsung diatasi dan itu akan berdampak pada peringkat blog kita di mesin telusur Google.Dan juga yang paling penting adalah fitur fect As, yaitu ibaratnya memberitahukan Google bahwa kita punya artikel baru, yang kita gunakan adalah alamat postingan yang sudah kita publikasi di blog, jadi di copas aja url postingannya nanti dimasukkan ke situ dan dalam beberapa detik atau beberapa menit maka kalau kita sudah terindex di halaman Google.
Posting Rutin
Setelah itu kita harus rajin memposting artikel agar blog kita mempunyai page authority dan juga domain authority yang baik. Dengan mempunyai PA dan DA yang baik maka setiap artikel yang dipublikasi maka bisa bersaing di halaman satu google.Monetisasi Website
Setelah mendapatkan pengunjung yang banyak, maka saatnya kita untuk promosi produk di blog Anda. Jika Anda tidak punya produk maka bisa menggunakan Google Adsense dulu yaitu produk Google yang menyediakan iklan dan bisa kita pasang di blog tetapi untuk menggunakan atau menjadi publisher iklan Google Adsense Anda harus mendaftarkan blog Anda ke Google dan menunggu sampai diterima.Jika sudah diterima maka Anda bisa menampilkannya di blog dan jika ada yang mengklik iklan maka Anda akan mendapatkan penghasilan.
Jadi tahapan-tahapannya seperti itu, lebih jelasnya akan saya bahas di artikel selanjutnya yaitu tentang cara membuat blog yang baik dan yang benar.
Sekian dulu dari saya semoga bermanfaat Jika ada hal yang belum dimengerti silahkan tanyakan melalui kolom komentar di bawah ini terima kasih.
Demikian Cara Membangun Usaha Melalui Webite atau Blog - Study Kasus. Semoga bermanfaat.
Baca Artikel Blogging Lainnya.
Komentar
Posting Komentar
Panduan Berkomentar, Klik disini